Rabu, 16 Januari 2013

puisi:bisikan jiwa


bisikan jiwa
photo by shirleyom
Aneh,,,
ada desiran asing melewati relungku,
semacam bisikan surga yang meyakinkanku akan satu hal!
Tapi aku tak peduli…
lalu,
kau basuh hampaku dengan warna-warna pelangi
dan,
aku pun sedikit memikirkanmu,,,
mulai mencintaimu,,,
makin mencintaimu,,,
sehingga terus mencintaimu,,
“lambat laun bisikan pun berubah NYATA!”

Tidak ada komentar:

Posting Komentar